Rabu, 12 Desember 2007

LASER UNTUK HEMANGIOMA LIDAH


Foto 1
Foto menunjukkan dampak paparan laser bedah Nd:YAG pada lesi
disekitar tonsil,lidah dan sisi kiri nasofaring


Foto 2
Tampilan lesi pra tindakan,pasien dalam anestesi umum.




Foto 3



Foto 4
Kedua foto menunjukkan residue hemangioma pasca laser debulking.

Laser untuk hemangioma lidah pada pasien yang klinis jelas dengan perdarahan per oral berulang.Seorang dokter ahli bedah tumor dari Makasar mengirim pasien ini,bapak S.,berusia kira-kira 50 tahun,pekerjaan usaha dagang kulit kerbau.
Hasil CT scan:
Ternyata massa tumor tidak terbatas di lidah,melainkan meluas ke sekitar tonsil dan nasofaring kiri.
Yang bisa dilakukan dengan teknologi laser adalahmelakukan reduksi massa tumor (tumor debulking)secara berulang.Kesulitan pada pasien ini adalah jarak tempuh rujukan memerlukan beaya ekstra untuk transportasi,meskipun telah dikompensasi dengan beaya rawat pendek bahkan one day service.
Terima kasih dok atas rujukan pasien ini dan terima kasih juga pada pasien bapak S. dan keluarganya di Jakarta .Masalah pada bapak masih memerlukan follow up dan penanganan lanjutan.

Tidak ada komentar: